Secret Garden Bali, Sejarahnya Berawal Dari Mimpi

Secret Garden Bali memiliki nama resmi yaitu Secret Garden Village. Sebuah tempat wisata di Bali yang kekinian, mewah, dan edukatif. Secret Garden Bali memiliki luas sekitar 35.000 meter persegi. Dengan luas tersebut, lokasinya dipenguhi dengan berbagai macam spot yang bervariatif. secret garden bali. google maps. sumber: Secret Garden Village Kehadiran Secret Garden Bali menjadi puzzle kesempurnaan pesona keindahan Bali, sekaligus menegaskan bahwa Bali bukan hanya sebatas tentang pantai saja. Namun, sebelum kita lanjutkan pembahasan tentang Secret Garden Bali, atau Secret Garden Village di Bali, maka penulis wajib mengingatkan bahwa kunjungan wisata ke lokasi tersebut harus ditahan dulu sementara. Hal tersebut …

Read more

Nusa Penida, Patahan Surga yang Menawan Hati

Siapa yang tidak mengenal Nusa Penida. Kawasan esoktis di dekat pulau Bali ini selalu diburu oleh wisatawan baik nusantara maupun mancanegara. Kawasan ini menjadi surga yang tidak bisa terbantahkan keindahannya. semua orang memimpikan pergi dan berkunjung ke tempat ini. Termasuk sobat native pula. Ada begitu banyak kawasan di pulau nusa penida yang kece-kece dan bisa dijadikan tempat untuk liburan bersama dengan keluarga. Penasaran, mana saja tempat aduhai di Nusa penIda Mari kita lanjutkan penjelajahan ke Pulau Nusa Penida di bawah ini. Tetapi, sebelumnya kita simak terlebih dahulu bagaimana caranya menuju ke Pulau Nusa Penida. Image via: www.instagram.com/lou_biggs Bagi sobat native …

Read more

Pura Lempuyang, Pesona Belahan Mahameru Jambudwipa Di Bali

Pura Lempuyang Luhur ialah sebuah pura yang terletak di bagian timur Pulau Dewata, tepatnya berada di Kabupaten Karangasem. Pura ini mulai ramai diperbincangkan sekitar 3 tahun lalu, ketika banyak yang posting foto ketika berada di sebuah gapura dengan latar Gunung Agung yang gagah. Gerbang tersebut berjuluk “The Gate Of Heaven” atau gerbang surga. tangga menuju gerbang surga. google maps. sumber: Elena Divinets Simak juga: tempat wisata populer di Bali Banyak wisatawan yang kagum dan takjub akan keindahan dari pura terbesar dari paling penting di Bali itu. Pura Lempuyang berada di ketinggian 1.175 mdpl. Dan untuk menuju spot foto yang sedang …

Read more

Wisata Bali Bird Park, Konservasi Burung Terbesar di Bali

Burung adalah salah satu satwa yang banyak dicintai oleh pencinta hewan. Burung termasuk hewan yang memiliki beragam jenis dan warna. Ini juga yang membuat begitu banyak diminati untuk dipelihara. Namun, memelihara burung bukanlah hal yang mudah terutama bagi pemula. Nah, untuk melihat berbagai macam burung yang menarik minatmu, kamu hanya perlu mengunjungi Bali Bird Park di Bali tanpa harus memelihara mereka. Bali Bird Park merupakan objek wisata yang memiliki koleksi burung terlengkap di Bali. Selain itu, di Bali Bird Park juga memiliki tempat penangkaran yang bernama ‘Bali Nursery’ yang dijadikan sebagai tempat pengembang-biakkan burung. Namun, pada tempat tersebut hanya petugas …

Read more

pura uluwatu bali

Pura Uluwatu Bali, Menikmati Pemandangan Eksotis dan Magis

Pura Uluwatu, bagi kamu yang ingin menikmati suasana pura di Bali, selain pura besakih. Kamu juga dapat mengunjungi Pura Uluwatu yang menarik banyak wisatawan untuk berkunjung. Pura uluwatu juga menjadi favorit oleh wisatawan lokal maupun asing di Bali. Tahukah kamu bahwa Pura ini juga dikenal sebagai Pura Sad Kayangan, oleh masyarakat lokal Bali dianggap sebagai penyangga 9 mata angin. Selain itu, Pura Uluwatu merupakan lokasi pemujaan oleh Empu Kuturan. Pura ini juga menjadi lokasi peribadatan bagi agama Hindu di Bali yang dimana mayoritas agama masyarakatnya. Pura ini akan cocok buat kamu yang ingin mengeksplore berbagai kebudayaan khas Bali. Dengan berbagai …

Read more

Kebun Raya Bedugul, Tempat Belajar Dan Berselfie Bersama Flora

Ada yang pernah pergi ke kebun raya Bogor? Kebun raya yang berbatasan dengan istana negara bogor tersebut memang menghadirkan nuansa yang bikin baper. Dimana, sobat native bisa melihat berbagai macam bunga dari yang biasa sampai yang langka. Tidak hanya itu, mitos mengenai jembatan yang ada disini pun juga menjadi perhatian. Saat ini kita tidak akan menjelajah kebun raya ini. melainkan, Kebun Raya Bali. Atau yang dikenal dengan Kebun Raya Bedugul. Kawasan ini hampir mirip dengan kebun raya bogor., mempunyai banyak sekali jenis tanaman yang bisa dimanfaatkan untuk keperluan edukasi dan selfie. Bagi sobat native yang belum pernah pergi kesini, simak …

Read more

pantai lovina

Pantai Lovina, Pesona Sunset dan Lumba-Lumba di Bali

Pantai Lovina dikenal sebagai salah satu pantai yang sering dikunjungi lumba-lumba di Indonesia. keberadaan lumba-lumba inilah yang jadi salah satu daya tarik utama pantai ini. Dulunya, Pantai Lovina lebih dikenal dikalangan wisatawan asing. Karena suasana-nya yang menenangkan, turis asing semaking betah untuk berkunjung ke Pantai Lovina ini. Pada akhirnya, Pantai Lovina ini berkembang menjadi objek wisata di bagian utara Bali yang dapat dikunjungi semua kalangan. Sebelum berkunjung ke Pantai Lovina, ada baiknya nih kamu ketahui dulu apa aja yang ada di Pantai Lovina. Image via: instagram.com/bellas_memories19 Ini yang paling penting, tentunya kamu harus tahu dulu lokasi Pantai Lovina berada. Pantai …

Read more

Air Terjun Tibumana, Jelajah Keindahan Bangli Di Pulau Dewata

Kabupaten Bangli adalah salah-satu kabupaten yang ada di Provinsi Bali dengan pesona keindahan alam yang menawan, dan asri. Tapi memang secara keseluruhan, daerah – daerah di Bali mempunyai pesona alam yang memikat mata dan hati para wisatawan. Di Kabupaten Bagli, sedikitnya terdapat sedikitnya 3 air terjun yang sanga elok. Dan kali ini kita akan membahas salah-satunya, yaitu Air Terjun Tibumana. Air Terjun Tibumana Bangli Bali. Sumber : theworldtravelguy.com Bagaimana pesona keindahan Air Terjun Tibumana tersebut? Inilah ulasan lengkapnya! Tracking atau akses jalan menuju Air Terjun Tibumana tidaklah sulit seperti halnya tracking ke lokasi air terjun kebanyakan. Dan memang tipologi tracking …

Read more

Pantai Suluban, Gerbang Karang Menuju Surganya Surfing

Pantai Suluban merupakan salah satu pilihan dari sekian banyaknya tempat wisata di Bali yang wajib untuk dikunjungi. Pantai yang satu ini terkenal dengan deburan ombaknya yang tinggi, dan menjadi surganya para surfer. Pantai Suluban memiliki beberapa keunikan yang menjadi daya tarik tersendiri bagi para wisatawan, yakni: Lokasinya yang tersembunyi Adanya dua buah batu karang, yang seakan-akan menjadi gerbang menuju Pantai Suluban diapit dua batu karang yang besar. google maps. sumber: adit17rsd Turis mancanegara menyebut pantai ini dengan nama Blue Point Beach, hal tersebut berawal dari salah satu turis yang tidak tahu nama dari pantai ini. Karena lokasinya yang dekat dengan …

Read more

Air Terjun Blangsinga, Ada Spot Kolam Renangnya Juga Loh

Air Terjun Blangsinga merupakan wisata pulau dewata Bali yang menawarkan keindahan selain pantai. Yups sebagaimana kita ketahui bahwa Bali identik banget dengan pesona keindahan pantai. Sebetulnya, pembahasan tentan Air Terjun Blangsinga sudah pernah kami sajikan sebelumnya dalam artikel wisata bali, dengan judul Air Terjun Tegenungan. Ya, Air Terjun Blangsinga memiliki nama lain yaitu Air Terjun Tegenungan, atau disebut juga dengan nama Tegenungan Waterfall. Atau Blangsinga Waterfall. air terjun blangsinga. google maps. sumber: Indra Gunawan Baca juga: Air Terjun Tegenungan Bali Sengaja kami membahas kembali, karena saat ini terdapat beberapa perubahan, atau penambahan fasilitas di Air Terjun Blangsinga, terutama kolam pemandian …

Read more

Pantai Tegal Wangi Yang Mempesona Di Bali

Bali memang tidak habis-habisnya dalam hal menarik wisatawan untuk berkunjung. Dengan berbagai objek wisata menarik mulai dari pantai, danau, pura hingga ke taman nasional. Seperti Pantal Tegal Wangi. Nah, apa sih keunikan pantai ini? Pantai yang dikelilingi tebing-tebing tinggi yang memukau. Kamu bisa nih melihat keindahan pantai dari atas ketinggian. Pantai ini juga disebut sebagai pantai tersembunyi di Bali. Karena lokasinya yang di kelilingi tebing-tebing yang menjulang tinggi. Dan juga pantai tegalwangi ini masih sedikit sepi oleh pengunjung, namun hal ini tentunya harus kamu manfaatkan untuk menikmati keindahan pantai ini dengan hikmat. Penasaran tentang ini? Yuk, simak selengkapnya. Image via: …

Read more

Yuk! Habiskan Liburanmu Bermain Di Danau Batur

Selain Pantai dan Pura, ternyata Bali juga memiliki danau yang tidak kalah indahnya, loh. Namanya adalah Danau Batur, danau eksotis yang menjadi objek wisata favorit oleh masyarakat lokal maupun wisatawan asing. Tak banyak yang tahu sebenarnya tentang danau ini, tapi kali ini kamu akan tahu lebih banyak tentang Danau Batur. Danau Batur ini memiliki pemandangan yang indah, karena disekelilingnya terdapat pegunungan yang menciptakan hawa sejuk. Kamu dijamin akan betah bermain di Danau Batur. Danau Batur akan menjadi pilihan yang pas buat kamu yang ingin merasakan kedamaian tanpa keramaian kota. Selain itu, air danau yang terdapat pada Danau Batur sebagian besar …

Read more

Keindahan Bukit Campuhan Ubud Bali ini Wajib Anda Kunjungi

Mungkin bagi sebagian wisatawan belum terlalu kenal dengan bukit campuhan ini. Tempat ini adalah salah satu tempat wisata di Bali, dengan daya tarik alam yang indah; menampilkan hamparan bukit yang hijau, lembah, dan padang ilalang. Sangat berbeda jika dibandingkan dengan objek wisata lainnya di Bali yang menampilkan pemandangan laut hingga wisata bersama satwa langka. Bukit Campuhan ini tidak terpisah dari salah satu pura di Ubud, yaitu Pura Gunung Lebah. Gunung lebah itu sendiri memiliki makna bukit kecil yang berada di lembah. Selain itu Bukit Campuhan ini berada diantara dua aliran sungai di Ubud Bali, yaitu sungai Oos dan sungai Cerik. …

Read more

Wisata Kintamani, Pesona Keindahan Di Sekitar Kaldera Bali

Wisata Kintamani adalah diksi yang menunjuk kepada kawasan wisata yang terletak di Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Provinsi Bali. Wisata Kintamani terkenal sebagai sisi pesona keindahan Bali selain pantai. Dan hebatnya, setiap objek wisata yang ada di Bali, tidak menghilangkan aspek tradisi, atau budaya para leluhur. Di akhir tahun 2020, tercatat kunjungan ke Kintamani mencapai angka 1.200 kunjungan per harinya, yang didominasi oleh wisatawan lokal. Wisata Kintamani Bali. Google Maps. Sumber: lh5.googleusercontent.com Hal tersebut menunjukan fakta bahwa Kintamani memiliki daya tarik sendiri, meskipun bukan pesona pantai yang ditawarkan. Jarak dari Denpasar juga tidak terlalu jauh. Kintamani dengan Denpasar hanya berjarak 57 …

Read more

Pura Besakih Bali; Nikmati Pesona Magis yang Indah Disini

Pura Besakih adalah tempat persembahyangan bagi umat Hindu di Bali. Selain itu, pura ini juga menjadi salah satu tempat wisata di Bali yang banyak dikunjungi wisatawan. Wajar aja sih, suasana khas Bali yang kental didukung dengan arsitektur Pura yang indah banyak mengundang decak kagum para pengunjung. Di bagian dalam Pura Besakih pun terdapat 18 pura pendamping dengan Pura Penataran Agung sebagai pura terbesarnya, inilah mengapa Pura Besakih banyak dikenal sebagi Pura terbesar di Indonesia. foto: mazmuzie.blogspot.com Pura ini juga dikenal sebagai Pura Agung Besakih. Tidak hanya itu, Pura Besakih juga telah dikenal hingga ke mancanegara. Konon Pura ini ternyata dulunya …

Read more

Pantai Balangan, Lokasi Cantik Untuk Prewedding

Pantai Balangan atau Balangan Beach merupakan sebuah pantai yang cukup tersembunyi di Bali bagian selatan. Karena memang untuk menuju pantai ini kamu akan melewati jalan yang cukup sempit, dan masih jarang dilalui kendaraan. Tidak seperti pantai Kuta dimana jalannya selalu dihiasi oleh lalu lalang kendaraan serta ramainya kunjungan dari wisatwan. pantai balangan. google maps. sumber: M.Alfiyan Eko Wibowo Simak: review wisata Nusa Penida Meski begitu, keindahan Pantai Balangan banyak diabadikan oleh pasangan yang hendak menikah, atau biasa disebut foto prewedding. Bahkan terdapat lokasi khusus untuk mereka yang hendak melakukan kegiatan foto prewedding. Simak: daftar destinasi wisata Bali yang populer Lokasi & …

Read more

Air Terjun Aling-Aling, Keseruan Baru Menikmati Air Terjun di Bali

Bali merupakan sebuah pulau di Indonesia yang dikenal memiliki pegunungan berapi yang hijau, terasering sawah yang unik, pantai serta terumbu karangnya yang cantik. Terdapat banyak tempat wisata religi juga seperti Pura Uluwatu yang berdiri di atas tebing. Di Selatan, kota pesisir pantai Kuta menawarkan wisata hiburan malam yang tak pernah sepi, seperti Seminyak, Sanur, dan Nusa Dua dikenal dengan suguhan resort yang populer. Pulau Bali juga dikenal sebagai tempat untuk relaksasi yoga dan meditasi. Bali memang punya banyak tempat yang wajib untuk kita kunjungi. Keindahan Pulau Dewata sudah terkenal seantero dunia, bahkan yang terkenal dari Indonesia dimata dunia adalah Bali. …

Read more

Air Terjun Tembok Barak

Air Terjun Tembok Barak, Objek Wisata Buleleng Bali Favorit Kaula Muda

Patut diapresiasi oleh semua pihak, bahwa trend media sosial yang marak di kalangan milenial, membawa dampak positif bagi dunia ekonomi, serta geliat dunia wisata di Indoensia. Mungkin bagi kebanyakan orang, Bali hanya terkenal dengan pesona keindahan pantai. Namun seiring perkembangan jaman, bahwa Bali bukan sekedar berbicara tentang pantai saja. Air Terjun Tembok Barak, adalah pesona Bali selain pantai. Letaknya di Buleleng, menjadikan tempat tersebut menjadi destinasi wisata alam favorit, khususnya bagi kaula muda. Air Terjun Tembok Barak. Google Maps. Sumber : lh5.googleusercontent.com Salah-satu keunggulan Bali, termasuk di dalamnya Air Terjun Tembok Barak adalah tetap berupaya mempertahankan nilai kelestarian alam, kelestarian …

Read more