Pantai Ujung Genteng, Pantai Indah Bagian Dari Geopark Ciletuh Sukabumi

Pantai Ujung Genteng termasuk objek wisata yang berada di kawasan Geopark Ciletuh Sukabumi. Sebagaimana kita ketahui bersama Geopark Ciletuh memiliki banyak sekali objek wisata yang dapat dikunjungi. Tema yang dihadirkannya pun beragam mulai dari air terjun, gunung, hingga pantai. Misalnya saja Bukit Panenjoan, Curug Cimarinjung, serta Tebing Panenjoan. Pantai Ujung Genteng merupakan pantai yang tak begitu ramai, mungkin karena letaknya yang cukup jauh dari pusat kota Sukabumi. Sehingga banyak yang bilang Pantai Ujung Genteng merupakan salah satu surga tersembunyi di Sukabumi. indahnya pantai ujung genteng. google maps. sumber: Benny Darmawan Simak juga: daftar tempat wisata di Sukabumi Pantai ini sempat …

Read more

Curug Koja, Keindahan Air Terjun di Cikatomas Tasikmalaya

Curug Koja terletak di Desa Linggalaksana Kecamatan Cikatomas, memiliki keindahan air terjun yang sudah banyak wara-wiri dimedia sosial. Keberadaan Curug Koja sendiri mulai menggeliat ketika banyaknya postingan para pengunjung di media sosial mereka. Keindahan alamya yang masih sangat asri serta uniknya aliran air yang mengalir menjadi daya tarik Curug koja. Daya Tarik Curug Koja. GoogleMaps. Sumber: lh5.googleusercontent.com Berikut merupakan ulasan lebih jauh mengenai Curug Koja, check this out! Jalur trekking menuju Curug Koja saat ini sudah dicor, sehingga perjalanan yang akan kamu lakukan tidak terlalu berat. Trekking yang akan kamu lakukan sejauh kira-kira 900 meter. Tanjakan dan turunan yang cukup …

Read more

Curug Ciampea Bogor, Review Harga Tiket Terbaru, Bumi Perkemahan, Serta Akses Jalan

Khususnya bagi masyarakat Jabodetabek, bahwa sebagian air yang diminum baik dalam bentuk kemasan, ataupun depot air minum, salah – satunya bersumber dari Gunung Salak Bogor. Kelestarian alamnya masih terjaga, karena berstatus sebagai Taman Nasional Gunung Halimun – Salak. Dan kelestarian alam tersebut, berdampak terhadap kandungan air yang dimilikinya. Curug Ciampea Bogor. Google Maps. Sumber : lh5.googleusercontent.com Curug Ciampea Bogor, adalah salah – satu pesona alam yang berada di kaki Gunung Salak. Sebagai sebuah penegasan bahwa kawasan tersebut memiliki kandungan air yang melimpah, serta pesona alam air terjun yang banyak, dan layak untuk dikunjungi. Lokasi Dan Alamat Curug Ciampea Bogor Lokasi …

Read more

Curug Cikawah di Pamijahan, Keunikan Curug dan Kawah Yang Saling Berdampingan

Bogor selalu menjadi tempat wisata favorit untuk warga jakarta dan sekitarnya, selain karena jaraknya yang tidak terlalu jauh Bogor memiliki keindahan alam yang luar biasa dan udara yang sangat sejuk. Banyak sekali tempat wisata yang dapat kamu kunjungi untuk menghilangkan rasa penat setelah 5 hari bekerja. Selain kota hujan, Bogor juga memiliki julukan kota dengan 1000 air terjun atau curug. Hal itu bukanlah tanpa alasan, karena memang di Bogor kamu dapat menemukan banyak wisata air yang berupa air terjun atau curug. Dan kesemuanya memiliki ciri khas yang berbeda-beda. Salah satunya ialah Curug Cikawah, curug ini memiliki keunikan yang menjadi daya …

Read more

Taman Bunga Nusantara, Harga Tiket Masuk Dan Review Lengkap

Salah satu tempat wisata yang cukup dekat dengan Jakarta adalah Taman Bunga Nusantara. Sesuai dengan namanya, disini kita bisa menikmati taman bunga yang indah dan cukup luas. Terletak tidak jauh dari Gunung Gede, udara di sini segar sekali. Cocok banget untuk melepas penat setelah seminggu bekerja. image: http://anandastoon.com Taman Bunga Nusantara didirikan atas prakarsa ibu Dani Bustanil Arifin pada tahun 1992. Beliau saat itu memang menjadi ketua Yayasan Bunga Nusantara, dan membangun taman ini sebagai area agrowisata. Secara resmi, Taman Bunga Nusantara diresmikan oleh Presiden Soeharto pada tahun 1995. Sekarang tempat wisata ini sudah menjadi salah satu destinasi wisata favorit …

Read more

Curug Cikoneng Puraseda, Review Paket Wisata Lengkap Di Leuwiliang, Bogor

Tak pernah bosan saya mengulas tempat wisata di daerah yang satu ini, karena memang Bogor mempunyai banyak tempat wisata yang dapat kita kunjungi. Dari mulai wisata sejarah, wisata kekinian, wisata alam, sampai wisata kuliner dapat kita lakukan ketika berada di Bogor. Tempat yang akan saya ulas kali ini ialah mengenai sebuah curug atau air terjun yang sangat mudah dijangkau. Pasti kamu ngga percaya ya, bahwa ada sebuah destinasi wisata air curug yang ngga perlu cape-cape trekking. Di Desa Puraseda, Cikoneng terdapat sebuah wana wisata curug dimana lokasinya yang berada di tengah perkampungan warga dan sangat mudah sekali untuk diakses. Selalu …

Read more

Spot Foto Di Curug Caweni

Curug Caweni, Kisah Seorang Putri Cantik Di Balik Keindahan Air Terjun Di Cidolog Sukabumi

Sukabumi masih menyimpan kekayaan alam yang alami dan luar biasa menakjubkan. Banyak tempat wisata yang dapat kamu kunjungi, salah satunya ialah Curug Caweni. Curug Caweni berada di Kecamatan Cidolog, Sukabumi. Untuk menuju curug kamu tidak perlu berjalan sangat jauh, lokasinya sudah ditata sedemikian rupa untuk membuatmu nyaman berada di area Curug Caweni. Pas banget untuk berlibur bersama keluarga atau teman komunitas. Berikut ulasan lengkap mengenai Curug Caweni, check this out! Sesampainya di area Curug Caweni kamu akan disambut sebuah patung yang menggunakan pakaian adat, yang berdiri dekat dengan gerbang masuk. Kemudian kamu harus menuruni jalanan tersebut hingga tiba akhirnya di …

Read more

Grand Sayang Kaak Ciamis

Grand Sayang Kaak Ciamis, Wisata Keluarga Dekat Sungai Citanduy

Sejak diluncurkannya Undang-Undang tentang Desa, dimana desa bisa menyelenggarakan kegiatannya sendiri, ditunjang dengan anggaran juga, maka banyak desa yang muncul ke publik dengan potensi lokalnya.Pengelolaan potensi lokal, baik kuliner, budaya, maupun wisata, menjadi di bawah Badan Usaha Milik Desa, atau yang disingkat dengan nama BUMDES. Grand Sayang Kaak Ciamis. Google Maps. Sumber: lh5.googleusercontent.com Seperti halnya objek wisata yang bernama Wana Wisata Grand Sayang Kaak Ciamis. Sebuah objek wisata, yang pengelolaannya berada di bawah BUMDES Handapherang, Kecamatan Cijeungjing, Kabupaten Ciamis, Provinsi Jawa Barat. Potensi lokal yang dimilikinya berupa pesona alam sekitar yang eye catching. Aliran sungai Citanduy, panorama alam pegunungan, serta …

Read more

serunya bermain air gunung salak

Curug Luhur, Keseruan Bermain Air Gunung Salak Di Ciapus Bogor

Curug Luhur memiliki sajian bermain air yang berbeda dibandingkan dengan curug-curug yang ada di Bogor. Lokasinya didesain sedemikian rupa, sehingga terciptalah sebuah waterboom dengan hiasan air terjun yang cukup deras. Konsep air terjun plus waterboom memang tidak banyak dipakai oleh beberapa pengelola, sehingga menjadi daya tarik tersendiri ketika kamu mengunjungi Curug Luhur Bogor ini. Lokasinya berada di Desa Ciapus, Kecamatan Ciomas, dan berada di bawah kaki Gunung Salak. Sehingga aliran air yang ada di kolam renangnya sangat menyegarkan, jernih, dan bebas bau kaporit tentunya. serunya bermain air gunung salak. google maps. sumber: wiraka julian Simak juga: daftar tempat wisata di …

Read more

Pelita Desa, Jenis Permainannya Edukatif Banget

Kabupaten Bogor adalah salah-satu destinasi wisata utama bagi mereka yang tinggal di kota besar sekitaran Bogor. Kondisi alam, serta udaranya masih bisa terawat, adalah beberapa alasan kunjungan tersebut. Pada faktanya, objek wisata yang ada di Bogor didominasi oleh objek wisata alam. Dari mulai camping ground, air terjun, hingga objek wisata outbound. Pelita Desa Ciseeng, adalah satu dari sekian banyak objek wisata outbound yang ada di Kabupaten Bogor. Nama lain dari Pelita Desa Ciseeng Bogor adalah Pelita Village. Pelita Desa Ciseeng Bogor. Google Maps. Sumber : lh5.googleusercontent.com Pelita Desa Ciseeng, adalah destinasi wisata yang menyajikan ragam wahana outbound bagi semua kalangan. …

Read more

Situ Gunung, Satu Tempat, Berjuta Pesona Di Sukabumi

Situ Gunung merupakan tempat wisata di Sukabumi yang menyimpan berjuta pesona, berjuta keindahan, yang diterjemahkan ke dalam beberapa spot wisata yang sangat populer. Bahkan, salah-satu spotnya yaitu Situ Gunung Suspension Bridge, adalah Jembatan Situ Gunung yang memiliki status sebagai jembatan gantung di tengah hutan terpanjang di Asia Tenggara. Selain itu, Situ Gunung Sukabumi juga memiliki spot wisata alam air terjun yang sangat populer di Sukabumi, yang bernama Curug Sawer, yang telah dibahas terpisah pada artikel sebelumnya. situ gunung. google maps. sumber: Adhiari Subekti Simak juga: daftar tempat wisata di Sukabumi Berjuta pesona di Situ Gunung dikarenakan lokasinya terletak di Taman …

Read more

Green Canyon Pangandaran, Tak perlu Ke Amerika, Cukup Di Pangandaran Saja

Green Canyon Pangandaran merupakan tempat wisata Pangandaran yang sudah sangat populer di masyarakat Jawa Barat. Bahkan menjadi destinasi wisata nasional, serta destinasi wisata mancanegara. Nama tempat wisata yang menggunakan istilah Green Canyon tentu saja digunakan bukan hanya untuk satu tempat. Yang pertama kali di Amerika, kemudian masuk istilah tersebut ke Indonesia. Salah-satu tempat wisata yang menggunakan istilah Green Canyon selain pangandaran adalah salah-satu tempat wisata yang ada di Kabupaten Garut. Istilah Green Canyon merujuk kepada sebuah kondisi alam yang didominasi oleh tebing batu, pesona alam sekitar, dan aliran sungai yang memiliki warna khas. green canyon pangandaran. google maps. sumber: Suria …

Read more

Kiara Artha Park, Wisata Taman Modern Di Kota Kembang

Kiara Artha Park adalah wisata Bandung yang menyajikan konsep taman modern, sebagai jawaban atas kebutuhan objek wisata yang kekinian. Lokasi Kiara Artha Park berada di dekat pusat Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat. Sehingga hal tersebut memudahkan pengunjung untuk mengakses objek wisata lainnya di dekat Kiara Artha Park. Kiara Artha Park Bandung. Google Maps. Sumber: lh5.googleusercontent.com Bumi Pasundan Lahir saat tuhan sedang tersenyum, adalah ungkapan yang sudah sangat terkenal untuk menggambarkan keindahan Jawa Barat, salah-satunya Kota Bandung. Kiara Artha Park menjadi sebuah penegasan bahwa tanah priangan bukan sekedar berbicara tentang keindahan alam saja. Namun, Kiara Artha Park mampu menjawab kebutuhan wisata …

Read more

Curug Leuwi Hejo, Kolam Jernih Menyegarkan

Curug Leuwi Hejo hadir sebagai salah satu objek wisata air yang ada di kawasan Gunung Cipancar Sentul. Dimana air yang mengalir berasal dari Sungai Cilengsi dan sangat jernih sekali. Di Kawasan ini terdapat beberapa curug atau air terjun yang dapat kamu kunjungi, yakni Curug Barong, Curug Putri Kencana, Leuwi Lieuk, dan Curug Leuwi Hejo itu sendiri. Dengan berada di satu jalur membuat kamu dapat memilih hendak mengeksplor curug yang mana dulu. Posisi Curug Leuwi Hejo berada paling depan, ini artinya sebelum melanjutkan ke curug-curug yang lain kamu akan melewatinya terlebih dahulu. curug leuwi hejo. google maps. sumber: Eka Prastica Objek …

Read more

Santasea Waterpark, Taman Air Terlengkap di Sukabumi

Sukabumi merupakan sebuah daerah yang terletak di Provinsi Jawa Barat, yang terkenal dengan Pantai Pelabuhan Ratu. Ya, memang Sukabumi memiliki deretan pantai yang sudah terkenal senatero Indonesia dengan keindahannya. Namun, pada hari Jumat tepatnya tanggal 1 April 2016 melalui Pemerintah Kota Sukabumi telah diresmikannya sebuah wahana yang bernama Santasea Waterpark. Santasea Waterpark Sukabumi memiliki luas sekitar 2,5 hektare. Dengan memiliki luas yang seperti itu, maka tak heran jika Santasea Waterpark Sukabumi menyediakan berbagai macam wahan yang berbeda-beda. Santasea Waterpark. Sumber: www.inisukabumi.com Setelah diresmikan pada Tahun 2016 silam, sampai saat ini Santasea Waterpark Sukabumi selalu dipadati oleh para wisatawan. Pengunjung yang …

Read more

Palalangon Park, Spot Terbaik Di Bandung Untuk Melepas Penat

Palalangon Park, sebuah objek wisata yang menyajikan semua keseruan wisata dalam satu kawasan, terutama wisata keluarga di akhir pekan. Konsep wisatanya menggabungkan tema wisata alam terbuka, wisata kekinian, dengan tema wisata budaya tradisional. Sehingga Palalangon Park sangat cocok bagi semua usia. palalangon park. google maps. sumber: Siti Nuryani Hampir di setiap daerah memiliki sebuah kawasan wisata. Seperti Puncak Bogor, Kawasan Wisata Lembang Bandung Barat, dan Kawasan Wisata Ciwidey. Lokasi Palalangon Park berada di Kabupaten Bandung, lokasinya tidak jauh dari objek wisata lainnya, seperti : Dan semuanya tidak lepas dari sajian konsep wisata alam terbuka yang kekinian. Bagi anda yang belum …

Read more

Sari Ater, Relaksasi Di Pemandian Air Panas Terbesar Di Jawa Barat

Sari Ater ialah tempat pemandian air panas alami yang berada di bawah Gunung Tangkuban Perahu. Lokasinya sangat luas sekali, dan merupakan kawasan pemandian air panas terbesar yang ada di Jawa Barat. Luas Sari Ater ini mencapai 30 hektar dan berada di ketinggin sekitar 800 mdpl, sehingga udara yang dirasakan pun sangat sejuk. Dan semua kolam berisikan air panas yang berasal dari Gunung Tangkuban Perahu. Di Pemandian Sari Ater ini kamu dapat memilih untuk berenang di area kolam atau di area tamannya, atau bahkan di keduanya. Untuk menghindari penyebaran covid-19, area kolam renang nya dibatasi sesuai anjuran dari Pemerintah. Tahukah kamu …

Read more

Trans Studio Bandung Coaster

Trans Studio Bandung, Tempat Liburan Keluarga yang Seru Abis

Bandung adalah kota impian dengan segudang pariwisata aduhai. Mulai dari Lembang, Ciwidey, dan beberapa kawasan yang memiliki pesona dan pemandangan ternama. Selain pemandangan alamnya, Bandung juga mempunyai kawasan permainan dalam ruangan terbesar se-Asia Tenggara. Kawasan ini sudah banyak dikenal dan hampir di seluruh penjuru Indonesia hadir dengan konsep mini. Sepertinya sobat native sudah tahu kawasan yang dimaksud. Ya, kawasan ini bernama Trans Studio Bandung, kawasan yang memiliki wahana permainan yang sangat menarik dan memacu adrenalin. Image via: www.instagram.com/davidinjakarta Trans Studio Bandung Sebelum berdiri di Bandung, telah berdiri terlebih dulu Trans Studio Makassar yang menjadi latar belakang dari berdirinya wisata terpadu …

Read more