Pulau Kembang, Pesona Dan Mitos Di Tengah Sungai Barito
Pulau Kembang semakin menegaskan bahwa setiap sudut Indonesia merupakan sebuah pesona, dengan karakteristik yang berbeda-beda, dan mampu menjadi sebuah destinasi wisata yang layak untuk dikunjungi. Pulau Kembang, atau Pulau Kambang merupakan objek wisata alam yang terletak di tengah Sungai Barito, yang syarat dengan nilai edukatif, nuansa legenda, mitos, dan misteri. Objek wisata tersebut memiliki nama lengkap Taman Wisata Alam Pulau Kembang, dan nama yang paling populer memang dengan sebutan Pulau Kembang. landmark yang selalu jadi spot foto pengunjung. google maps. sumber: Edwin Siman Simak juga: tempat wisata sekitar Banjarmasin Taman Wisata Alam Pulau Kembang memiliki luas sekitar 83 ha lebih. …