Backpacker Ke Lombok 4D 3N Dengan 2 Juta Saja, Kok Bisa?

Hallo para strangers yang suka traveling! Kalian harus rasain sensasi Backpacker ke Lombok by Land alias via darat. Oke deh, saya mau sedikit share tentang backpacker -an ke Lombok selama 4 hari 3 malam dengan mengabiskan uang kurang dari 2 juta sampai balik lagi ke kos-an wkwk. Bakalan ada info-info yang mungkin sepele tapi ini berguna bangeeeet biar kalian ga kena ranjau kaya saya dan travelmates. Saya melakukan perjalanan ke pulau Lombok pada pertengahan bulan Oktober bersama dengan para strangers yang saya temui di 2 situs jalan-jalan atau cari temen jalan. Alhamdulillah nya, kami bisa dipertemukan dan orangnya super baik …

Read more

Desa Sawai, Keindahan Alam Yang Sempurna di Pulau Seram

Desa sawai merupakan desa tertua yang ada di kawasan Maluku, sebuah desa yang berada diatas laut indah serta dikelilingi bukit yang masih asri. Bukit yang ada di sekitar Desa Sawai bernama Bukit Bendera, dimana dari atas bukit kita dapat melihat pemandangan Laut Seram yang sangat indah. Keindahan alam Desa Sawai membuatnya menjadi sebuah desa wisata yang telah dikenal bukan hanya oleh wisatawan lokal saja bahkan hingga ke mancanegara. spot kece di laut sawai. google maps. sumber: Samsul Bakri Desa Sawai berada di kawasan Taman Nasional Manusela, Pulau Seram, yang dihuni oleh berbagai etnis suku namun menjadi sebuah satu kesatuan. Penduduk …

Read more

Pantai Kuala Geulumpang, Hamparan Pasir Putih Wisata Aceh Timur

Di sebelah timur dan utara berbatasan dengan Selat Malaka, Kabupaten Aceh Timur menjadi kabupaten yang memiliki histori bahari serta potensi wisata bahari yang sangat layak untuk dikembangkan. Terdapat satu pantai elok yang ada di Kabupaten Aceh Timur sebagai wisata bahari yang sering dikunjungi oleh wisatawan mancanegara, khususnya wisatawan dari Malaysia dan Singapura yaitu Pantai Kuala Geulumpang. Pantai Kuala Geulumpang sangat terkenal dengan pesona pasir pantai yang putih dan lembut, serta pemandangan alam sekitar yang kian mempercantik wajah lokasi wisata ini. Pesona Pasir Putih. Sumber : www.tempatwisata.pro Ragam Wisata Di Pantai Kuala Geulumpang Ada beberapa hal yang menjadikan Pantai Kuala Geulumpang …

Read more

air terjun putuk truno

Putuk Truno, Air Terjun Cinta Abadi Dua Sejoli

Air Terjun Putuk Truno berada di Kecamatan Prigen, Pasuruan, Jawa Timur. Wisata air yang satu ini sempat dibuka beberapa waktu lalu, namun saat ini tengah ditutup kembali. Lokasinya berada di kaki Gunung Welirang dan Gunung Arjuno, sehingga akan memberikan suasana yang sangat sejuk dan juga menyegarkan. Pas banget untuk kamu yang hendak mencari udara segar melepaskan kepenatan dalam diri, atau mungkin hanya sekedar menghabiskan waktu bersama keluarga tercinta. air terjun putuk truno. google maps. sumber: Silver Top Simak Juga:  Wisata Tretes Namun sayangnya, saat ini beberapa tempat wisata di Kabupaten Pasuruan ada yang masih belum beroperasi seperti biasanya. Begitupun halnya …

Read more

Air Terjun Kanto Lampo, Keindahan Alam Lainnya Di Bali Selain Pantai

Pulau Dewata Bali memang tak pernah henti-hentinya menawarkan kita keindahan alam yang menakjubkan, setelah indahnya Pantai Kute yang terkenal hingga seantero dunia masih ada tempat wisata air di Bali yang indah selain pantai. Yakni Air Terjun Kanto Lampo yang memberikan suasana sejuk, asri dan menyegarkan dengan diiringi suara deburan air terjun yang menenangkan. Air Terjun Kanto Lampo atau Kanto Lampo Waterfall merupakan sebuah air terjun yang berada di dataran rendah sehingga akses untuk menuju lokasi tak terlalu susah. Bentuk air terjunnya yang berundak-undak membuatnya semakin istimewa. Pemberian nama Kanto Lampo didasari oleh kehadiran pohon yang tumbuh di sekitar sungai. Buah …

Read more

pesona india

5 Tempat Wisata di India, Pesona Negeri Mahabharata

Tempat wisata di India memiliki karakteristik khusus, terutama untuk tempat wisata  yang mendunia. Yaitu tempat wisata yang memiliki nilai sejarah, arsitektur, serta kental dengan cerita legenda. pesona india. google maps. sumber: mustafa alzialiae Namun perlu diketahuia juga bahwa sektor pariwisata India masih di bawah sektor industri film dalam konteks penyumbang devisa negara. Ya, terbukti dunia mengenal dengan istilah Bollywood, sebagai sebuah diksi yang merujuk kepada industri film di India. Bahkan di Indonesia sangat mengenal sosok pemain fil yang bernama Sah Rukh Khan, serta film Mahabharata. Padahal, pesona India bukan hanya tentang filmnya saja. Banyak tempat wisata di India yang sangat …

Read more

Setu Babakan, Mengenal Kebudayaan Betawi Lebih Dekat

Setu Babakan merupakan sebuah danau buatan yang memiliki luas sekitar 30 hektare dengan kedalaman 1 hingga 5 meter. Dan di sekitarnya terdapat sebuah Perkampungan Kampung Betawi. Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan yakni sebuah kawasan yang menghadirkan kebudayaan Betawi yang sangat kental. Disini tersimpan dengan rapih semua hal yang berkaitan dengan kebudayaan Betawi, mulai dari kesenian Betawi, rumah adat, hingga makanan khas Betawi. Setu Babakan sempat ditutup sementara waktu dalam rangka menghindari penyebaran covid-19, tapi saat ini Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) DKI Jakarta mengizinkan Setu Babakan untuk dibuka kembali. Selain Setu Babakan, masih ada dua tempat lagi yang …

Read more

Gili Labak, Sekeping Keindahan Surgawi di Sumenep

Gili Labak atau Gili Lawak, merupakan salah satu tujuan wisata paling favorit ketika berkunjung ke Kabupaten Sumenep, Jawa Timur. Lokasinya berada di sebelah tenggara Pulau Puteran atau Pulau Madura. Pulau ini tak begitu besar, namun lautan yang mengelilinginya sangatlah indah. Laut biru kehijauan yang jernih juga bersih, merupakan salah satu daya pikatnya. Dengan keindahan yang dimilikinya, banyak beberapa jasa travel yang memberikan program travelling menuju Gili Labak. menikmati keindahan gili labak. google maps. sumber: Rizky Johanuari Putri Simak: review wisata di Gili Trawangan Gili Labak dihuni sekitar 105 penduduk dengan terdiri dari 37 KK, sehingga pulau ini hanya memiliki sekitar …

Read more

Telaga Sarangan Sky View

Review Telaga Sarangan, Rute Lokasi, Dan Harga Tiket Masuk

Berkunjung ke Magetan memang menjadi pilihan wajib, bagi sobat native yang ingin melepas penat. Dimana, kawasan magetan tepatnya di Lereng gunung Lawu. Terdapat sebuah pesona alam yang mengesankan. Pesona tersebut bernama Telaga Sarangan. Telaga ini hampir sama dengan Telaga Ngebel di Ponorogo. Dimana, wisatawan akan disuguhkan dengan melimpahnya air diatas ketinggian. Udara dingin dan sejuknya suasana membuat siapa pun pasti betah menikmati kawasan ini. Apalagi, saat ini telaga sarangan sudah berbenah dengan berbagai macam spot menarik yang sayang untuk dilewatkan. Image via: www.instagram.com/thewithoutlimits Sejarah Telaga Sarangan Seperti halnya telaga yang lain, sarangan juga mempunyai kisah sejarah yang menarik untuk disimak. …

Read more

Pule Payung Yogyakarta, Wisata Populer Dekat Waduk Sermo

Bukit, atau gunung adalah satu dari sekian banyak objek wisata favorit setelah pantai. Karena bukit, atau gunung menyimpan berjuta pesona keindahan alam. Seperti objek wisata yang ada di Yogyakarta, yang bernama Pule Payung Yogyakarta. Sebuah objek wisata populer yang menyajikan keindahan alam dari ketinggian 500 mdpl. Bukit Wisata Pule Payung Yogyakarta. Google Maps. Sumber: lh5.googleusercontent.com Yogyakarta memang tidak pernah ada kata habis berbicara tentang objek wisata. Semua tema wisata tersaji di sana, termasuk wisata alam berupa Bukit Wisata Pule Payung Yogyakarta. Bukit Wisata Pule Payung Yogyakarta merupakan kawasan wisata yang dipenuhi dengan kreativitas yang tinggi, merubah zona biasa menjadi luar …

Read more